Merayakan momen rilis bersama Jorja SmithBanyak yang harus dilakukan saat merilis lagu. Kamu harus mencatat ide, melakukan rekaman, dan rapat sampai malam. Kamu juga harus menanti waktu rilis, memahami pesan dari lirik, dan terhubung dengan penggemar. Jorja Smith menggunakan Spotify for Artists.